Tentang Prodi S1 Pendidikan Matematika
Pendidikan Matematika adalah salah satu program studi di bawah Fakultas ILMU Pendidkan Universitas Hasyim Asy’ari Tebuireng Jombang. dirancang untuk membekali mahasiswa dengan pengetahuan, keterampilan, dan sikap yang dibutuhkan untuk menjadi guru yang profesional dan berkarakter. Kurikulum ini terdiri dari mata kuliah teori, praktik, dan penelitian.
INFORMASI
Visi
Menjadi program studi Pendidikan Matematika yang unggul dalam menghasilkan lulusan yang profesional, beriman, dan berakhlak mulia, serta mampu bersaing di era global.
Top Berita
TRACER STUDY PRODI PENDIDIKAN MATEMATIKA TERCAPAI 100%
Selamat dan sukses untuk seluruh alumni Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Hasyim...
KETUA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA UNHASY MENJADI NARASUMBER DALAM SEMINAR PENDIDIKAN UNTUK GURU ALIYAH SEJOMBANG
Tim Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Universitas Hasyim Asy’ari (Unhasy) bersama Musyawarah Guru...
FGD dan Uji Coba Buku Ajar Desain Analisis Eksperimen
Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Hasyim Asy’ari Tebuireng sukses melaksanakan...
KULIAH TAMU DENGAN TEMA DESAIN ANALISIS EKSPERIMEN
Acara Kuliah Tamu dengan tema “Desain Analisis Eksperimen” sebagai wujud implementasi kerja sama...
KULIAH TAMU DENGAN TEMA ETNOMATEMATIKA: BUDAYA, PENDIDIKAN, DAN MATEMATIKA
Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Hasyim Asy’ari Tebuireng sukses menyelenggarakan...
Triana Nurlailiya, Mahasiswa UNHASY, Raih Juara 3 Lomba Microteaching di STKIP Al-Hikmah Surabaya
Triana Nurlailiya, mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Hasyim Asy'ari...